Friday, June 7, 2013
Khusyuk aku membaca pembuluh di balik rambut-rambut kakimu
Di dalamnya ada sungai darah panjang
Yang selalu kering
Karena kau tak juga segera bertemu aku
No comments:
Post a Comment
Newer Post
Older Post
Home
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment